- Home »
-
Tugas
»
-
Install Sistem Operasi di Vmware (LINUX)
Mempersiapkan Vmware Workstation 10
- Buka aplikasi vmware , pad menu tab Home klik Create a New Virtual Machine
- Pada jendela Welcome to the New Virtual Machine Wizard pilih Typical (Recomended) klik Next
- Setelah muncul jendela Guest Operating System Installation pilih menu Use ISO image klik Browse dan pilih file ISO sistem operasi yang akan di-install kemudian klik Next
- Select a Guest Operating System pilih jenis sistem operasi yang akan di-install , disini saya akan meng-install linux jadi memilih nomor 2. Linux dan Version-nya saya pilih Ubuntu , klik Next
- Name the Virtual Machine dibiarkan default, klik Next
- Specify Disk Capacity dibiarkan default juga dengan Disk Size 20 GB , klik Next
- Pada jendela Ready to Create Virtual Machine ini juga dibiarkan default lalu klik finish
Installasi Sistem Operasi
- Pada saat muncul Grub Menu untuk pertama kalinya pilih Install StartOS
- Setelah beberapa saat akan muncul jendela Wellcome to StartOS disini saya mengisi pada bagian Username , Password dan Confirm saja , untuk Hostname dia akan otomatis terisi ketika memasukan Username. Pada bagian Language : English (United States) , Time Zone : GMT terakhir pada menu Select disk pilih Erase and use the entire (Menggunakan seluruh ruang harddisk untuk keperluan sistem operasi) lalu klik Install untuk memulai installasi
- Setelah proses installasi selesai maka guest operating system akan melakukan restart dengan sendirinya. Ketika menyala kembali pada menu Grub saya memilih StartOS 5.1 , with Linux 3.4.6 r2
- Installasi sistem operasi selesai